10 September 2014
99 Bidan Lulusan Akbid Bogor Husada Siap Mengabdi

99 wisudawati Akademi Kebidanan Bogor Husada angkatan ke V dilantik dan diambil sumpahnya oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota Bogor Dr. Rubaeah dalam acara Sidang Senat Terbuka Akademi Kebidanan Bogor Husada di IPB Convention Center Bogor (10/9).
Selain acara wisuda, Akademi Kebidanan Bogor Husada juga melakukan pelantikan 108 mahasiswa baru tahun ajaran 2014-2015.
Diharapkan para lulusan dapat segera mengabdi dan bekerja untuk kemashalatan warga Kota Bogor terutama ibu dan anak.
Untuk wisudawati terbaik angkatan V peringkat I diraih oleh Lindah Wahyuni disusul peringkat II Anggraeni Chandra D dan peringkat III Nurfitria. (Tria S)
- Berita Terkini
- Kota Bogor punya racikan kopi bubuk yang melegenda. Kemasannya sederhana, namun cita rasa yang dimiliki teramat khas dan nikmat. Itulah kopi cap Liong
- Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor berkomitmen untuk menanggung biaya pengobatan kasus keracunan Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Dapur Satuan Pelayanan Pe
- Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Bima Arya, menuturkan bahwa untuk menuju Indonesia Emas 2045, setiap daerah harus memiliki kapasitas penguata
- Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, menghadiri pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) ke-VII Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) yang ber
- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Hanafi memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar ( Saber Pungli) Ta