FAQ
1. Apa nama website resmi kota bogor?
Jawaban :
http://kotabogor.go.id/
2. Bagaimana saya ingin melaporkan permasalahan pembangunan dan pelayanan publik lingkungan kota bogor?
Jawaban :
Anda bisa mengunjungi Website http://aspirasi.kotabogor.go.id/ untuk mengadukan aspirasi anda ke Pemerintah Kota Bogor
Anda dapat membuka di website http://kotabogor.go.id/ lalu klik aspirasi warga
3. Pengumuman apa saja yang terdapat di website kota bogor?
Jawaban :
Info terkini seputar layanan masyarakat, kesehatan, program dll. Di kota bogor
4. Bagaimana saya ingin melihat informasi tentang wisata yang ada di kota bogor?
Jawaban :
Anda dapat mengunjungi website http://direktori.kotabogor.go.id/, atau kunjungi website kota bogor lalu klik pariwisata
5. Mengenai apa saja berita di kota bogor?
Jawaban :
Mengenai informasi perkembangan kota bogor
6. Ada berapa perangkat daerah di kota bogor?
Jawaban :
Ada 36 Perangkat daerah di kota bogor
7. Bagaimana saya ingin melihat Informasi terkini di seputar kota bogor?
Jawaban :
Anda dapat mengunjungi website kota bogor, dan terdapat menu seputar kota bogor, anda dapat melihat informasi mengenai sejarah kota bogor,lambang kota bogor,letak geografis, Data demografi, peta kota bogor, dan bogor tempo dulu.
8. Bagaimana saya ingin melihat peraturan daerah kota bogor?
Jawaban :
Anda dapat mengunjungi website http://jdih.kotabogor.go.id/, atau klik banner sistem informasi hukum pada menu pengumuman website kota bogor
9. Kegiatan apa saja yang dilakukan pemerintah kota bogor?
Jawaban :
Anda dapat melihatnya di website http://kotabogor.go.id/ dan terdapat menu agenda
10. Komponen apa saja yang terdapat pada smart city?
Jawaban :
Smart mobility, smart environment, smart living, smart economy, smart people, smart goverment.
- Berita Terkini
- Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor secara simbolis menerima Berita Acara Serah Terima (BAST) lahan Lapangan Manunggal dan kantor Kelurahan Ciwaringi
- Wali Kota Bogor, Bima Arya mengecek pengerjaan peningkatan trotoar sekitar Jalan Merdeka, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Kamis (12/9/2023) siang.
- Wali Kota Bogor, Bima Arya menjadi inspektur upacara pada Apel Peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2023 di Plaza Balai Kota Bogor, Kamis
- Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor membuka seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2023. Informasi tersebut sudah diumu
- Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bersama Universitas Ibn Khaldun (UIKA) Bogor menggelar Matching Fund 2023 di Hotel Salak Heritage, Jalan Ir. H. Juanda,